Selamat datang di halaman Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas (BEM-F) Fakultas Teknologi Informasi! Kami adalah wadah bagi para mahasiswa untuk terlibat dalam berbagai aktivitas, pengembangan diri, dan pelayanan kepada sesama. Melalui platform ini, kami menyediakan informasi terkini tentang kegiatan, proyek, dan program yang diadakan oleh BEM-F. Komitmen kami adalah membangun komunitas inklusif, proaktif, dan berdaya saing di kalangan mahasiswa fakultas.

Rapat BEM-F

Dalam setiap rapat, anggota BEM-F berkumpul untuk membahas isu-isu penting, merencanakan kegiatan, dan mengoordinasikan berbagai program yang akan diimplementasikan. Pada halaman ini, Anda dapat melihat rapat yang mencakup diskusi dan langkah-langkah strategis yang diambil oleh BEM-F untuk meningkatkan kualitas kehidupan mahasiswa di fakultas.

Kegiatan BEM-F

Kami memiliki agenda kegiatan dan berita terbaru seputar perkembangan organisasi mahasiswa kami. Berikut adalah salah satu kegiatan yang kami selenggarakan, yaitu Workshop FTI Festival. Dalam kegiatan ini ada pertunjukan, menyanyi bersama, bincang seputar teknologi, dan masih banyak lagi.

Kami akan selalu memberitahukan agenda kegiatan yang akan kami selenggarakan, event spesial dan berita terbaru di Instagram kami. Yuk follow Instagram kami @bemfti.unmer untuk mendapatkan agenda kegiatan, event spesial dan berita ter-update dari kami!

Language